Pasar bebas yang diterapkan di kawasan asia tenggara disebut dengan AFTA (ASEAN Free Trade  Area)

Pasar bebas yang diterapkan di kawasan asia tenggara disebut dengan

Pasar bebas yang diterapkan di kawasan asia tenggara disebut dengan

 

✅ Jawaban Terverifikasi Ahli

Kunci Jawaban

Pasar bebas yang diterapkan di kawasan asia tenggara disebut dengan AFTA (ASEAN Free Trade  Area)

 

Pembahasan

Pengertian AFTA (ASEAN Free Trade Area)

ASEAN Free Trade Area (AFTA) merupakan bentuk kerjasama antara negara-negara Asia Tenggara di bidang ekonomi.

 

Kerja sama diperlukan karena setiap negara pasti akan selalu berusaha untuk meningkatkan kesejahteraan ekonominya, termasuk negara-negara ASEAN.

 

Untuk mencapai kemakmuran tersebut, salah satu caranya adalah dengan bekerja sama di bidang ekonomi internasional melalui AFTA. Karena secara ekonomi, terbentuknya AFTA membuat kegiatan ekonomi di ASEAN semakin luas.

 

Sejarah Pembentukan AFTA

Dikutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, AFTA merupakan salah satu bentuk kebijakan terkait kesepakatan antar negara anggota ASEAN untuk membentuk kawasan zona perdagangan bebas.

 

AFTA dibentuk pada 28 Januari 1992, saat KTT ASEAN ke-4 diselenggarakan di Singapura.

 

Latar belakang pembentukan AFTA adalah karena perkembangan ekonomi masing-masing negara anggota ASEAN.

 

Perkembangan ekonomi ini kemudian diakomodir dalam bentuk kerjasama AFTA, guna bersama-sama memajukan perekonomian di ASEAN.

 

Organisasi perdagangan bebas ASEAN ini, sepakat untuk menurunkan tarif dan menghilangkan hambatan non tarif dalam perdagangan yang dimulai pada tahun 2002.

Baca Juga:  Pihak yang paling berperan dalam meningkatkan perekonomian Indonesia

Check Also

Pengujian produk mempunyai beberapa kegunaan. Berikut ini yang bukan termasuk kegunaan dari pengujian produk, adalah Mendapat pasar konsumen

Pengujian produk mempunyai beberapa kegunaan. Berikut ini yang bukan termasuk kegunaan dari pengujian produk, adalah

Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas dan memberikan kunci jawaban sebuah soal yaitu pengujian …